RESEP CARA MEMBUAT BAKWAN JAGUNG
Ini penampakan bakwan jagungnya yak,,pokoknya klw goreng2an
nggak pernah nolak lah yaaa 😄😂,gorengnya pas mau dimakan,jd anget2
gitu,tambah cabe rawit aduhhhh sedaaapppp 😙😙😗,resep dari @xanderskitchen dibawah yak 👇👇
Bahan BAKWAN JAGUNG :
-3 buah jagung manis,sisir
-7 sdm munjung tepung terigu
-2 sdm tepung beras
-4 siung bawang putih,haluskan
-8 btr bawang merah,iris halus
-5 btg seledri,iris halus
-2 btg daun bawang kecil,iris halus
-secukupnya air
-secukupnya garam,merica
0 Response to "RESEP CARA MEMBUAT BAKWAN JAGUNG"
Posting Komentar